Latihan Soal Pilihan Ganda Materi Perubahan Kenampakan Bumi Beserta Jawaban
- Membakar sampah secara sembarangan di hutan dapat menyebabkan ....a. Kebakaran hutanb. Asap yang berbahayac. Hewan-hewan berlariand. Tanah longsor
- Kebakaran hutan akan menyebabkan ....a. Tanah menjadi suburb. Udara menjadi lebih sejukc. Terjadi polusi di udarad. Banyak hewan yang berkembang biak
- Untuk mengurangi pengikisan di pantai maka di pinggir pantai ditanami ....a. Pohon jatib. Pohon bakauc. Pohon pisangd. Pohon bambu
- Pengikisan lapisan tanah yang disebabkan oleh gerakan air disebut ....a. Abrasib. Reboisasic. Erosid. Organisasi
- Agar tidak mudah terkena erosi, maka tanah banyak ditanami tumbuhan karena ….a. Akar tumbuhan dapat menyimpan airb. Air akan menghanyutkan tanamanc. Akar tumbuhan dapat menahan tanah dari aird. Tumbuhan banyak menampung zat hara tanah
- Angin yang bergerak dari laut ke darat di sebut angin ....a. Daratb. Lautc. Musond. Topan
- Hutan sangat penting bagi manusia karena ....a. Tempat wisatab. Tempat jalan-jalanc. Sebagai penghasil wisatawand. Sebagai paru-paru dunia
- Gelombang air laut yang sangat besar disebut ....a. Badaib. Ombakc. Tsunamid. Topan
- Angin kencang yang menyertai cuaca buruk dinamakan ....a. Badaib. Gempac. Tsunamid. Sepoi angin
- Cara-cara untuk mencegah erosi adalah sebagai berikut, kecualia. Menanami tanah dengan berbagai tumbuhan dan pepohonanb. Membuat teraseringc. Membuat sengkedand. Menebang semua tumbuhan dan pepohonan
- Penyebab-penyebab kebakaran hutan adalah sebagi berikut, Kecualia. Menjaga dan melindungi dari manusia yang tidak bertanggung jawabb. Kecerobohan manusia, misalnya membuang api sembarangan.c. Pembukaan lahan untuk pertanian dan perkebunan dengan cara membakar hutan.d. Kemarau yang panjang memudahkan terjadinya kebakaran.
- Angin yang bertiup dari darat ke laut yang terjadi pada malam hari.a. Daratb. Lautc. Musond. Topan
Jawaban:
- a. Kebakaran hutan
- c. Terjadi polusi udara
- b. Pohon bakau
- c. Erosi
- c. Akar tumbuhan dapat menahan tanah dari air
- a. Laut
- d. Sebagai paru-paru dunia
- c. Tsunami
- a. Badai
- d. Menebang semua tumbuhan dan pepohonan
- a. Menjaga dan melindungi dari manusia yang tidak bertanggung jawab
- a. Darat